Peralatan Utama Laboratorium Departemen Teknik Mesin dapat dilihat disini
Tugas dan Wewenang Kepala Laboratorium Departemen Teknik Mesin
- Memimpin dan mengkoordinasikan seluruh kegiatan baik teknis maupun administrasi di laboratorium.
- Mengelola pelaksanaan kegiatan dan administrasi praktikum, merencanakan kebutuhan pelaksanaan praktikum pada laboratorium Departemen Teknik
- Mengelola pelaksanaan kegiatan penelitian pada laboratorium Departemen Teknik Mesin sekaligus menjadi koordinator pelaksanaan penelitian pada laboratorium terkait di Departemen Teknik Mesin
- Mengkoordinasikan kegiatan dokumentasi yang terkait penyimpanan
bukti/data dukung segala aktivitas teknis dan administratif laboratorium, - Merencanakan pengembangan laboratorium.
- Menyusun SOP yang relevan terhadap aktifitas laboratorium.
- Melakukan evaluasi dan membuat laporan berkala kepada Ketua Departemen.
1. Laboratorium Dinamika Struktur
Kepala Laboratorium : Prof. Dr.-Ing. Mulyadi Bur
Sekretaris Laboratorium : Prof. Dr. Eng. Meifal Rusli
Anggota :
1. Dr. Eng. Syamsul Huda
- Prof. Dr. Eng. Lovely Son
- Dr. Eng. Eka Satria
- Hendery Dahlan, Ph.D
- Dr.-Ing. Jhon Malta
Praktikum Terkait:
- Fenomena Dasar Mesin (bidang Konstruksi, 1 sks, semester 7)
Bidang Penelitian Terkait:
- Topik-topik yang terkait dalam Rekayasa Sistem Mekanik
Tugas Kalab:
- Mengelola penelitian yang terkait dengan topik-topik dinamika struktur, mekanika terapan, stabilitas, mekanika komputasi, kontrol getaran, getaran struktur, fracture, robotik dan dinamika rotor
- Mengelola praktikum FDM bidang konstruksi
- Memelihara sarana dan prasarana di Laboratorium
- Mengelola asisten untuk kegiatan praktikum
- Mengelola pelaksanaan tugas akhir mahasiswa.
- Mengelola, mengevaluasi dan merencanakan pengembangan laboratorium sesuai visi misi Departemen Teknik Mesin.
2. Laboratorium Perancangan Elemen Mesin
Kepala Laboratorium : Nusyirwan, MT
Sekretaris Laboratorium : Dr. Eng. Syamsul Huda
Anggota : 1. Dedison Gasni, Ph.D
- Devi Chandra, Ph.D
- Prof. Dr. Eng. Meifal Rusli
- Hendery Dahlan, Ph.D
- Dr. Eng. Eka Satria
Praktikum Terkait:
- Fenomena Dasar Mesin (bidang Konstruksi, 1 sks, semester 7)
Bidang Penelitian Terkait:
- Topik-topik yang terkait dalam Rekayasa Sistem Mekanik
Tugas Kalab:
- Mengelola penelitian yang terkait dengan topik-topik tribologi, otomotif dan perancangan elemen mesin
- Mengelola praktikum FDM bidang konstruksi
- Memelihara sarana dan prasarana di Laboratorium
- Mengelola asisten untuk kegiatan praktikum
- Mengelola pelaksanaan tugas akhir mahasiswa.
- Mengelola, mengevaluasi dan merencanakan pengembangan laboratorium sesuai visi misi Departemen Teknik Mesin.
3. Laboratorium Dinamika Fluida
Kepala Laboratorium : Dr.-Ing. Uyung Gatot. SD
Sekretaris Laboratorium : Yul Hizhar, M.Eng.
Anggota : 1. Prof. Adek Tasri, Ph.D
- Gusriwandi, MT
- Dr. Eng. Dendi Adi Saputra, MT
Praktikum Terkait:
- Fenomena Dasar Mesin (bidang Energi, 1 sks, semester 7)
Bidang Penelitian Terkait:
- Topik-topik yang terkait dalam Rekayasa Energi
Tugas Kalab:
- Mengelola penelitian yang terkait dengan topik-topik dinamika fluida
- Mengelola praktikum FDM bidang Energi.
- Memelihara sarana dan prasarana di Laboratorium
- Mengelola asisten untuk kegiatan praktikum.
- Mengelola pelaksanaan tugas akhir mahasiswa.
- Mengelola, mengevaluasi dan merencanakan pengembangan laboratorium sesuai visi misi Departemen Teknik Mesin.
4. Laboratorium Teknik Pendingin
Kepala Laboratorium : Adly Havendri, M.Sc
Sekretaris Laboratorium : Gusriwandi, MT
Anggota : 1. Benny D. Leonanda, MT
2. Iskandar, MT
Praktikum Terkait:
- Fenomena Dasar Mesin (bidang Energi, 1 sks, semester 7)
- Prestasi Mesin (bidang Energi, 1 sks, semester 8)
Bidang Penelitian Terkait:
- Topik-topik yang terkait dalam Rekayasa Energi
Tugas Kalab:
- Mengelola penelitian yang terkait dengan topik-topik sistem pendingin
- Mengelola praktikum FDM dan Prestasi Mesin.
- Memelihara sarana dan prasarana di Laboratorium
- Mengelola asisten untuk kegiatan praktikum
- Mengelola pelaksanaan tugas akhir mahasiswa.
- Mengelola, mengevaluasi dan merencanakan pengembangan laboratorium sesuai visi misi Departemen Teknik Mesin.
5. Laboratorium Otomotif dan Motor Bakar
Kepala Laboratorium : Prof. Adek Tasri, Ph.D
Sekretaris Laboratorium : Benny Dwika Leonanda, MT
Anggota : 1. Dr. Eng. Dendi Adi Saputra, MT
- Gusriwandi, MT
- Yul Hizhar, M.Eng.
Praktikum Terkait:
- Fenomena Dasar Mesin (bidang Energi, 1 sks, semester 7)
- Prestasi Mesin (bidang Energi, 1 sks, semester 8)
Bidang Penelitian Terkait:
- Topik-topik yang terkait dalam Rekayasa Energi
Tugas Kalab:
- Mengelola penelitian yang terkait dengan topik-topik motor bakar dan otomotif
- Mengelola praktikum FDM dan Prestasi Mesin.
- Memelihara sarana dan prasarana di Laboratorium
- Mengelola asisten untuk kegiatan praktikum
- Mengelola pelaksanaan tugas akhir mahasiswa.
- Mengelola, mengevaluasi dan merencanakan pengembangan laboratorium sesuai visi misi Departemen Teknik Mesin.
6. Laboratorium Termodinamika
Kepala Laboratorium : Dr. Adjar Pratoto
Sekretaris Laboratorium : Endri Yani, MT
Anggota : 1. Dr. Eng. Dendi Adi Saputra, MT
2. Haznam Putra, MT
Praktikum Terkait:
- Fenomena Dasar Mesin (bidang Energi, 1 sks, semester 7)
- Prestasi Mesin (bidang Energi, 1 sks, semester 8)
Bidang Penelitian Terkait:
- Topik-topik yang terkait dalam Rekayasa Energi
Tugas Kalab:
- Mengelola penelitian yang terkait dengan topik-topik pengembangan desain dan prototipe peralatan konversi energi, pengembangan
sumber-sumber energi terbarukan, dan pengembangan dan/atau penerapan.
optimalisasi penggunaan energi. - Mengelola praktikum FDM dan Prestasi Mesin.
- Memelihara sarana dan prasarana di Laboratorium
- Mengelola asisten untuk kegiatan praktikum
- Mengelola pelaksanaan tugas akhir mahasiswa.
- Mengelola, mengevaluasi dan merencanakan pengembangan laboratorium sesuai visi misi Departemen Teknik Mesin.
7. Laboratorium Energi Terbarukan dan Surya
Kepala Laboratorium : Iskandar, MT
Sekretaris Laboratorium : -
Anggota : 1. Dr. Eng. Dendi Adi Saputra, MT
- Endri Yani, MT
- Dr. Adjar Pratoto
Praktikum Terkait:
- Fenomena Dasar Mesin (bidang Energi, 1 sks, semester 7)
- Prestasi Mesin (bidang Energi, 1 sks, semester 8)
Bidang Penelitian Terkait:
- Topik-topik yang terkait dalam Rekayasa Energi
Tugas Kalab:
- Mengelola penelitian yang terkait dengan topik-topik energi terbarukan dan energi surya
- Mengelola praktikum FDM dan Prestasi Mesin.
- Memelihara sarana dan prasarana di Laboratorium
- Mengelola asisten untuk kegiatan praktikum
- Mengelola pelaksanaan tugas akhir mahasiswa.
- Mengelola, mengevaluasi dan merencanakan pengembangan laboratorium sesuai visi misi Departemen Teknik Mesin.
8. Laboratorium Material Teknik
Kepala Laboratorium : Prof. Dr.-Ing. Hairul Abral
Sekretaris Laboratorium : Dr. Oknovia Susanti, M.Eng.
Anggota : 1. Dr. Eng. Jon Affi
- Dr. Eng. Ilhamdi, M.Eng.
- Lega Putri Utami, MT
Praktikum Terkait:
- Material Teknik (bidang Material, 1 sks, semester 3)
- Metalurgi Fisik (bidang Material, 1 sks, semester 4)
Bidang Penelitian Terkait:
- Topik-topik yang terkait dalam Rekayasa Material
Tugas Kalab:
- Mengelola penelitian yang terkait dengan topik-topik material terbarukan, komposit, penyambungan material, dll
- Mengelola praktikum material teknik dan metalurgi fisik.
- Memelihara sarana dan prasarana di Laboratorium
- Mengelola asisten untuk kegiatan praktikum
- Mengelola pelaksanaan tugas akhir mahasiswa.
- Mengelola, mengevaluasi dan merencanakan pengembangan laboratorium sesuai visi misi Departemen Teknik Mesin.
9. Laboratorium Metalurgi Mekanik
Kepala Laboratorium : Prof. Dr.Eng. Gunawarman
Sekretaris Laboratorium : Dr. Eng. Ilhamdi
Anggota : 1. Dr. Eng. Jon Affi
- Dr. Oknovia Susanti, M.Eng.
- Dr. Is Prima Nanda
Praktikum Terkait:
- Material Teknik (bidang Material, 1 sks, semester 3)
- Metalurgi Fisik (bidang Material, 1 sks, semester 4)
Bidang Penelitian Terkait:
- Topik-topik yang terkait dalam Rekayasa Material
Tugas Kalab:
- Mengelola penelitian yang terkait dengan topik-topik material untuk biomedik, sambungan, dll
- Mengelola praktikum material teknik dan metalurgi fisik.
- Memelihara sarana dan prasarana di Laboratorium
- Mengelola asisten untuk kegiatan praktikum
- Mengelola pelaksanaan tugas akhir mahasiswa.
- Mengelola, mengevaluasi dan merencanakan pengembangan laboratorium sesuai visi misi Departemen Teknik Mesin.
10. Laboratorium Produksi Material
Kepala Laboratorium : Dr. Is Prima Nanda
Sekretaris Laboratorium : Dr. Eng. Jon Affi
Anggota : 1. Dr. Eng. Ilhamdi, M.Eng.
2. Dr. Oknovia Susanti, M.Eng.
Praktikum Terkait:
- Material Teknik (bidang Material, 1 sks, semester 3)
- Metalurgi Fisik (bidang Material, 1 sks, semester 4)
Bidang Penelitian Terkait:
- Topik-topik yang terkait dalam Rekayasa Material
Tugas Kalab:
- Mengelola penelitian yang terkait dengan topik-topik produksi material seperti pengecoran, dll
- Mengelola praktikum material teknik dan metalurgi fisik
- Memelihara sarana dan prasarana di Laboratorium
- Mengelola asisten untuk kegiatan praktikum
- Mengelola pelaksanaan tugas akhir mahasiswa.
- Mengelola, mengevaluasi dan merencanakan pengembangan laboratorium sesuai visi misi Departemen Teknik Mesin.
11. Laboratorium Teknologi Produksi
Kepala Laboratorium : Adam Malik, M.Eng.
Sekretaris Laboratorium : Ismet H. Mulyadi, Ph.D
Anggota : 1. Hendri Yanda, Ph.D
- Prof. Dr.-Ing. Agus Sutanto
- Firman Ridwan, Ph.D
- Zulkifli Amin, Ph.D
Praktikum Terkait:
- Teknik Manufaktur 1 (bidang Produksi, 1 sks, semester 3)
Bidang Penelitian Terkait:
- Topik-topik yang terkait dalam Rekayasa Sistem Produksi
Tugas Kalab:
- Mengelola penelitian yang terkait dengan topik-topik proses permesinan, dll.
- Mengelola praktikum Teknik Manufaktur 1.
- Memelihara sarana dan prasarana di Laboratorium
- Mengelola asisten untuk kegiatan praktikum
- Mengelola pelaksanaan tugas akhir mahasiswa.
- Mengelola, mengevaluasi dan merencanakan pengembangan laboratorium sesuai visi misi Departemen Teknik Mesin.
12. Laboratorium Metrologi Industri
Kepala Laboratorium : Prof. Dr.-Ing. Agus Sutanto
Sekretaris Laboratorium : Hendri Yanda, Ph.D
Anggota : 1. Berry Yuliandra, MT
2. Adam Malik, M.Eng.
Praktikum Terkait:
- Metrologi Industri (bidang Produksi, 1 sks, semester 6)
Bidang Penelitian Terkait:
- Topik-topik yang terkait dalam Rekayasa Sistem Produksi
Tugas Kalab:
- Mengelola penelitian yang terkait dengan topik-topik rekayasa sistem produksi.
- Mengelola praktikum Metrologi Industri.
- Memelihara sarana dan prasarana di Laboratorium
- Mengelola asisten untuk kegiatan praktikum
- Mengelola pelaksanaan tugas akhir mahasiswa.
- Mengelola, mengevaluasi dan merencanakan pengembangan laboratorium sesuai visi misi Departemen Teknik Mesin.
13. Laboratorium Mekanika dan Otomasi Produksi
Kepala Laboratorium : Firman Ridwan, Ph.D
Sekretaris Laboratorium : -
Anggota : 1. -
Praktikum Terkait:
- Mekatronika (bidang Produksi, 1 sks, semester 6)
Bidang Penelitian Terkait:
- Topik-topik yang terkait dalam Rekayasa Sistem Produksi
Tugas Kalab:
- Mengelola penelitian yang terkait dengan topik-topik kontrol produksi dan mekatronika.
- Mengelola praktikum Mekatronika.
- Memelihara sarana dan prasarana di Laboratorium
- Mengelola asisten untuk kegiatan praktikum
- Mengelola pelaksanaan tugas akhir mahasiswa.
- Mengelola, mengevaluasi dan merencanakan pengembangan laboratorium sesuai visi misi Departemen Teknik Mesin.
14. Laboratorium Teknologi dan Sistem Manufaktur Terkini
Kepala Laboratorium : Zulkifli Amin, Ph.D
Sekretaris Laboratorium : -
Anggota : 1. Ismet H. Mulyadi, Ph.D
Praktikum Terkait:
- Teknik Manufaktur 1 (bidang Produksi, 1 sks, semester 3)
Bidang Penelitian Terkait:
- Topik-topik yang terkait dalam Rekayasa Sistem Produksi
Tugas Kalab:
- Mengelola penelitian yang terkait dengan topik-topik rekayasa sistem manufaktur.
- Memelihara sarana dan prasarana di Laboratorium
- Mengelola pelaksanaan tugas akhir mahasiswa.
- Mengelola, mengevaluasi dan merencanakan pengembangan laboratorium sesuai visi misi Departemen Teknik Mesin.
15. Laboratorium Komputasi dan CAD
Kepala Laboratorium : Dr.-Ing. Jhon Malta
Sekretaris Laboratorium : Dr. Eng. Eka Satria
Anggota : 1. Adam Malik, M.Eng.
- Benny D. Leonanda, MT
- Dedison Gasni, Ph.D
- Iskandar, MT
- Gusriwandi, MT
- Devi Chandra, Ph.D
- Dr. Eng. Dendi Adi Saputra, MT
Praktikum Terkait:
- Menggambar Mesin dan CAD (bidang Produksi, 1 sks, semester 1)
- Komputer (1 sks, semester 2)
Tugas Kalab:
- Mengelola praktikum Menggambar Mesin dan CAD serta Komputer.
- Memelihara sarana dan prasarana di Laboratorium
- Mengelola asisten untuk kegiatan praktikum
- Mengelola pelaksanaan tugas akhir mahasiswa.
- Mengelola, mengevaluasi dan merencanakan pengembangan laboratorium sesuai visi misi Departemen Teknik Mesin.